Pemasangan Waterstop Swellable
Pemasangan waterstop swellable menjadi salah satu metode pencegahan terjadinya kebocoran pada sambungan beton atau cold joint, sambungan tersebut diantaranya, sambungan antar lantai (bukan expansion expansion joint) sambungan antar lantai dan dinding. Area yang umum menggunakan jenis waterstop jenis ini adalah struktur bawah tanah (seperti basement, GWT, STP, dinding penahan tanah atau area lainnya) dan struktur […]
Pemasangan Waterstop Swellable Read More »